Info Sekolah
Rabu, 03 Jul 2024
  • SELAMAT DATANG DI WEBSITE ASSALAFI SUSUKAN

SEJARAH

BERIDIRINYA SMA ASSALAFI SUSUKAN

Pada tahun 1985 berdirilah Pondok Pesantren Mahirul-Hikam, dimulai dengan 40 orang santri mukim dan sekitar 90 orang santri yang non mukim, dari tahun ketahun bertambahlah santri dilingkungan Pondok ini, kemudian mulai tahun 1987 mulai diadakan pendidikan Madrasah Diniyah Assalafi, dari tingkat Madrasah Ibtida’, Al-Ula, dan Al Wustho. Dari tahun ketahun bertambahlah siswa dan santri pada Pondok ini, kemudian pada tahun 1991 diresmikan lah Pondok Pesantren ini dengan di Akta Notariskan atau sebagai Yayasan dengan nama “Yayasan Pendidikan dan Kesejahteraan Umat Islam Assalafi (YPKUI) Assalafi” dengan Notaris, oleh Nur fari’ah latif SH, thn 1991. Dan Yayasan diketuai Langsung oleh pengasuh pesantren yaitu beliau Bpk, Kiyai. H. M.Thoha SPd, MPd.

setelah pesantren memiliki badan hukum, menimbang dengan segala perkembangan santri dan perkembangan zaman. Kemudian Yayasan mengikuti progam pemerintah wajib belajar 9 tahun, dewan pengurus Yayasan dan para pemuka pendidikan dilingkungan kecamatan susukan dikumpulkan dan berembuk untuk mendirikan sebuah sekolah menenganh pertama SMP/MTs yang kemudian menghasilkan satu keputusan diadakanya sebuah MTs, yang diberi nama MTs Asssalafi.

Mulai juli 1993 berdirilah sebuah MTs didesa ini, dengan murid pertama sekitar 160 orang untuk dijadikan 4 kelas, saat itu Kepala Madrasahnya adalah K. Maftah Bajuri A.Md, dengan dibantu 22 orang pendidik dari para sarjana dilingkungan Kecamatan Susukan, Kecamatan Tengaran, dan Kecamatan Suruh, keseluruhan siswa dari para santri dan warga sekitar. Saat itu sekolah masih menginduk pada MTs N Susukan yang saat itu masih dikepalai oleh Drs.H. Qowaid. 5 tahun kemudian sekolah diadakan Akreditasi Sekolah oleh Depag Kab. Semarang, yang kemudian pada tahun 1996 MTs Assalafi di Kepalai oleh Bpk. Syamsul Marwan SE, beliau adalah santri mukim yang berasal dari Palembang Sumatra Selatan. Sekolah semakin berkembang didukung oleh fasilitas sederhana dan semangat kerja dari para Dewan Guru dan Dewan Komite Sekolah, kemudian pada tahun 1999/2000 MTs Assalafi di pergantiaan Kepala Sekolah,yang kemudian terpilih sebagai kepala sekolah yaitu Bpk. Jony Mohandis, S.Ag, saat itu sekolah terlihat semakin ada perkembangan dan dengan terlihat siswa menjadi semakin banyak.

Melihat perkembangan tersebut Yayasan ingin meningkatkan program pemerintah yaitu dengan mendirikan Sekolah Menengah Atas (SMA) yaitu tanggal 05 Februari tahun 2002. Berdirilah SMA Assalafi yang di kepalai oleh Drs. Mariyadi, M.Pd. Kemudian Digantikan oleh beliau KH. M.Toha, M.Pd. sekaligus sebagai Pengasuh Pondok Pesantren Mahirul Hikam Assalafi. Kemudian Dilanjutkan oleh Bapak Drs. Ahmad Hasuna yang notabennya juga salah satu pendiri SMA Assalafi, Kemudian di lanjutkan oleh beliau Bapak Aminudin Asrori, S.Ag. Dengan demikian Yayasan meyiapkan lembaga pendidikan bagi santri agar mudah untuk melanjutkan sekolah berikut juga masyarakat dilingkungan Kecamatan Susukan. Siswa-siswi MTs Assalafi dengan mudah untuk melanjutkan sekolahnya.

Recent Posts

  • Hari Kebangkitan Nasional
    Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) diperingati setiap tanggal 20 Mei di Indonesia. Hari ini memiliki makna penting dalam sejarah perjuangan bangsa Indonesia untuk meraih kemerdekaan dari penjajahan. Berikut adalah ringkasan mengenai sejarah Hari Kebangkitan Nasional: Latar Belakang Berdirinya Budi Utomo Peran Budi Utomo Pengakuan Resmi Makna Hari Kebangkitan Nasional Hari Kebangkitan Nasional adalah simbol dari semangat… Baca selengkapnya: Hari Kebangkitan Nasional
  • MILAD SMA ASSALAFI KE-22
    “22 TAHUN MENGABDI UNTUK UMMAT” Susukan, 29 Februari 2024. Tujuan dari kegiatan perayaan  milad atau ulang  tahun SMA Assalafi Susukan ini   ialah suatu bentuk rasa syukur kepada  Allah, SWT  Tuhan Yang Maha Pemurah bahwasannya sekolah masih bisa eksis serta diberi kesempatan mengabdi untuk masyarakat, sebagai tempat  mendidik dan mempersiapkan generasi bangsa ke depan dan… Baca selengkapnya: MILAD SMA ASSALAFI KE-22
  • Go Green School
    Susukan, Rabu 28 Februari 2024. Konsep Green school adalah sebuah konsep pendidikan yang berfokus pada keberlanjutan dan lingkungan yang ramah. MTs dan SMA Assalafi Susukan sebagai lembaga pendidikan formal berusaha untuk mengimplementasikan kurikulum pembelajaran dari konsep green scool dengan mengajak siswa dan siswi Assalafi menanam bunga dan tanaman hias lainnya di lingkungan sekolah sebagai bentuk… Baca selengkapnya: Go Green School
  • JUM’AT BERKAH
    Susukan, Jum’at 23 Februari 2024 para siswa-siswi SMA dan MTs Assalafi Susukan melakukan kegiatan rutinan Jum’at berkah kali ini para siswa diajak untuk Ziarah kubur di makam K. Hasan Marji yaitu salah satu tokoh masyarakat yang menyebarkan agama Islam di Dusun Talok Kenteng Susukan yang berada di Komplek Pemakaman Keluarga Pondok Pesantren Nurul Furqon ,… Baca selengkapnya: JUM’AT BERKAH
  • UPRAK PKWU SMA ASSALAFI 2024
    PKWU adalah – Dunia yang semakin maju dalam segi apapun menjadikan manusia selalu dituntut untuk terus mengikutinya. Bahkan dalam dunia kerja juga sudah mulai mengalami persaingan yang begitu ketat. Oleh karena itu setiap individu selalu dididik untuk bisa beradaptasi terhadap situasi apapun, salah satunya adalah ketika menghadapi dunia kerja yang sampai saat ini membutuhkan SDM penuh… Baca selengkapnya: UPRAK PKWU SMA ASSALAFI 2024